Brogy Si Raksasa Merah(赤鬼のブロギー
Aka-Oni no Burogī?) adalah salah satu dari dua raksasa legendaris, bersama
dengan Dorry Si Raksasa biru yang telah melakukan pertempuran yang tak ada
ujungnya di Little Garden, sebuah pulau di Grand Line selama 100 tahun .
Masing-masing Raksasa memiliki Bounty Sebesar 100.000.000 Untuk harga kepala
mereka.
Penampilan
Brogy adalah seorang raksasa yang
memakai pakaian seperti kostum viking, yang terdiri dari overall merah dengan
tali emas, lapisan bulu, dan tali kulit di sekitar bahu kanannya. Celana kuning
dengan garis-garis hitam dan lapisan bulu di bagian bawah , sepatu kuning, dan
helm merah dengan dua tanduk. Brogy memiliki jenggot pirang berbentuk seperti
pisau, sepasang mata bulat, dan hidung seperti babi.
Kepribadian
Brogy memiliki Gaya Tertawa
sendiri. Brogy mulai tertawa dengan "Geba" (yaitu Gebabababababa!).
Seperti Dorry, Brogy adalah raksasa yang baik hati,mengajak Nami dan Usopp
kerumahnya karena sudah memberikan Sake.Dia sangat percaya pada
kebiasaan-kebiasaan pertempuran dari tanah airnya dan mengikuti mereka dengan
banyak kehormatan.Dia akan ikuti bahkan jika ia terluka parah.
Kemampuan dan kekuatan
Senjata
Riwayat
Bertemu dengan Bajak Laut Topi
Jerami
Setelah dari Whisky Peak,Topi
jerami beralih ke Little Garden bertemu dengan para raksasa Dory dan
Brogy.Brogy menghampiri Usopp dan Nami yang berada Di Going Mery untuk
menanyakan “Apakah ada Sake?”(usopp dan Nami yang terkejut langsung
berpura-pura mati).Brogy pun langsung mengajak keduanya kerumah Dory untuk
berbincang-bincang dan makan-makan.Di saat gunung meletus (tanda dimulainya
pertarungan) Brogy pun meninggalkan Usopp,Nami dan melanjutkan duelnya dengan
Brogy.Di akhir pertarungan yang seimbang Brogy memberikan sake kepada
Brogy.tidak berapa lama gunung pun kembali meletus,dan Brogy melanjutkan
pertarungannya.Brogy berhasil menebas dada Dory dengan kampaknya.Brogy yang
sudah merasa dirinya menang tiba-tiba muncul Mr.3 dan partnernya yang merupakan
dalang dari pembuatan Sake yang meledak karena Mr.3 ingin menangkap raksasa itu
dan menyerahkannya ke pemerintah.Brogy yang mengetahui ada pihak ketiga dibalik
kemenangannya merasa kecewa dan menangis melihat temannya Dorry yang
terluka.
Kedua raksasa itupun akhirnya dililinkan oleh Mr.3. Setelah Topi Jerami
dan Kru berhasil mengalahkan Mr.3 dan Partnernya.Brogy terkejut melihat Dorry
yang terbangun dan langsung memeluknya.ini terjadi karena Dorry memang terkena
tebasan tapi karena senjata yang digunakan sudah 100 tahun membuat ketajamannya
menjadi hilang sehingga luka yang diderita Dorry tidak terlalu dalam.Setelah
berhasil mendapatkan Log Pose ke Arabasta,Bajak Laut Topi Jerami melanjutkan
perjalanannya.Dorry dan Brogy pun mengantarkan mereka dan membantu menghabisi
Ikan mas raksasa yang sering memakan Pulau yang sedang mencoba memakan Topi
Jerami,Topi jerami pun melanjutkan perjalanannya dengan mulus.Serangan
tersebut.
2 tahun Kemudian
Tidak ada komentar:
Posting Komentar